Peduli Terhadap Konsumen, Sekretaris DPW LPPKI DKI Jakarta Apresiasi Ungkapan Menteri BUMN


celebesmagazine.com JAKARTA - Viral dan beredarnya vidio Menteri BUMN Erick Thohir yang turun langsung ke SPBU Pertamina dan menghampiri Toilet sangat menarik perhatian LPPKI (Lembaga Perlindungan dan Pemberdayaan Konsumen Indonesia) untuk angkat suara


Sekretaris DPW LPPKI DKI Jakarta Lantika Betsheba Sitorus saat ditemui awak media dikawasan Cikini Jakarta Pusat pada Sabtu (27-11-2021) menyampaikan sangat apresiasi terhadap Himbauan Menteri BUMN Erick Thohir tersebut


"Vidio Menteri BUMN Erick Thohir tersebut, kami melihat dari segi Konsumen yaitu para pengendara motor ataupun mobil selaku pembeli BBM baik Solar ataupun Bensin, ketika masuk ke Toilet kenapa harus dikenakan biaya. Kami apresiasi sekali terhadap Menteri BUMN yang langsung akan memanggil Pemiliknya dan juga jajaran Direksi Pertamina", ungkap Lantika


Lantika menjelaskan kejadian tersebut dari segi tarif toilet memang kelihatan kecil, tetapi seharusnya fasilitas umum tersebut jangan sampai dikenakan biaya juga.


"Sebagai pengurus di Lembaga Perlindungan dan Pemberdayaan Konsumen Indonesia DKI Jakarta, pernyataan Bapak Erick Thohir tersebut kami harapkan akan adanya perubahan yang signifikan terhadap fasilitas toilet di SPBU Pertamina, jangan sampai dikenakan lagi biaya. Manajemen harus bisa mengelola keuangan bisnis BBM tersebut dianggarkanlah untuk perawatan dan kebersihan fasilitas tersebut, jangan dibebankan lagi ke konsumen (pembeli BBM di SPBU)", tegasnya. (Red/MG)




Pewarta  : meggy Aidilopa

Editor     : Mustafa Kamal



CELEBES MAGAZINE


Bina Pustaka

Pers Adalah Salah Satu Mitra Kerja Untuk Membangun & Memajukan Bangsa


Wisata Permandian Alam "wae Mabuange"
Manuba Kab. Barru




Tentang Kami:
Sejak 2000
Koordinator  Umum
Asdar Akbar
Koordinator lapangan:
 Amir Hamzah, Mu.Ali, Andi saharuddin
Penasehat Hukum
-H. Abd. KADIR. SH.MH.
-HALIM
Pemimpin Redaksi
Mustafa Kamal
Wakil  Pemimpin Redaksi
H.Ince Bau Hamka, S.sos.

Para Kepala Biro:

Jakarta Pusat : 
Irfan Maftuh
JakartaTimur: 
MegyAidillova.
Jawa Barat: 
Adisaputra.
Jawa Timur :
 James Kairupan
Kota Makassar ,Kab. Gowa, Kab. Takalar :
Alimuddin Najib
Biro Khusus : 
Ilham Putra Kamal
Kab.Barru, Kota Pare-Pare 
Abd. Majid Selle
Sulawesi tengah : 
Drs. Muh. Ishak.
Kaltara/Nunukan: 
Undu
Boyolali: 
Agus Kemplu
Sulbar : 
Arfan.
Kab.Bome, Kab.Sinjai, Ka.Bulukumba : 
Andi Akbar Napolion
Kab. Bantaeng
Izzack AL Iskandart
Kab.Enrekang, Kab.Tanah Toraja:
 Ibrahim (Ibe)
Kab.LuwuUtara, Kab. Luwu Timur:
H.Fatmawaty.
Sulawesi Utara : 
Ratnah.
Kab. NTB, Kab. NTT: 
Eri Tirtayasa
Kab.Jenneponto:
Dg. Lili.
Kab.Soppeng: 
Asnani.
Sulawesi Tenggara : 
Drs. Jamil Handaling.
Kolaka: 
Nasrun.
Maluku: 
Tommy Maurets.
Papua :
Drs. Yaser zaac
Potografer : 
Louhan Putra Kamal.

Staf Redaksi :
- Eri Tirtayasa
- Ince Nurhadi Idrawan
- Reskiyanti
- Nelly Hasma Kamal
- jannor Putra Kamal















 










Posting Komentar

0 Komentar